DINAS PEKERJAAN UMUM SUMBER DAYA AIR

Rapat Evaluasi DAK Tahun 2023 dan TW. I Tahun 2024

berita
25 April 2024
352x dilihat
Rapat Evaluasi DAK Tahun 2023 dan TW. I Tahun 2024

        Dinas P.U. Sumber Daya Air Kab. Lamongan bersama OPD se-Kab. Lamongan yang mendapat kegiatan pendanaan DAK tahun 2023 dan 2024 menghadiri undangan dari Badan Perencanaan Pembangunan, Penelitian dan Pengembangan Daerah (BAPPELITBANGDA) Kab. Lamongan di Ruang Rapat LA Planning BAPPELITBANGDA Lantai 2 untuk menyampaikan laporan evaluasi dan progres serta melakukan pembahasan dan diskusi apabila menemui hambatan agar mendapat solusi terkait keberlangsungan kegiatan yang didanai DAK.

DINAS PEKERJAAN UMUM SUMBER DAYA AIR KABUPATEN LAMONGAN

  • Jl. Ki Sarmidi Mangunsarkoro, No 7 Kec. Lamongan, Kabupaten Lamongan, Jawa Timur Kode Pos 62211
  • pusda@lamongankab.go.id
  • (0322) 322175
Logo Branding Lamongan
© 2025 Dinas Pekerjaan Umum Sumber Daya Air Kabupaten Lamongan